Ilustrasi organ kelamin pria (Himedik/Edited by HerStory)
Testis merupakan salah satu organ penting dan area sensitif pada pria. Jika dirangsang dengan tepat, pria bisa merasakan kepuasan yang bikin lemas melayang-layang.
Meski begitu, merangsang testis juga gak bisa sembarangan. Agar gak menimbulkan risiko kesehatan, berikut beberapa trik merangsang testis pria saat goyang ranjang yang nikmat.
Agar semakin memuaskan, ada beberapa teknik yang bisa dilakukan seperti menariknya dengan lembut, meremasnya pelan-pelan, memainkan testis seperti dadu, hingga mengetuk pelan testis dengan jari. Ingat, jangan lakukan keras-keras ya.
Sensasi licin dan basah bisa mengurangi gesekan yang memicu timbulnya iritasi, serta menambah kenikmatan yang dirasakan pria. Menggunakan pelum juga akan membuat sentuhan tangan dan testis terasa lebih nyaman dan gak lengket.
Gunakan mainan seks seperti vibrator testis dan cincin penis agar menambah kepuasan dan sensasi. Jika memiliki vibrator klitoris, bisa digunakan dengan getaran rendah.
Itu dia beberapa trik memainkan testis. Mau coba?