Ilustrasi flu burung H10N3. (Unsplash/Edited by HerStory)
Pandemi Covid-19 belum usai, dunia kesehatan kini dihebohkan dengan munculnya kasus flu burung yang menjadi ancaman baru. Dengan sigap, pemerintah mewaspadai Kejadian Luar Biasa (KLB) Flu Burung Clade Baru 2.3.4.4b, meski saat ini risiko infeksi pada manusia masih rendah.
Flu burung sendiri merupakan suatu penyakit yang disebabkan oleh virus influenza tipe A dan ditularkan oleh unggas. Gejalanya beragam, mulai dari demam tinggi, batuk, sakit tenggorokan, nyeri otot, mual, muntah, hingga diare.
Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi menghimbau agar para peternak untuk selalu mengenakan Alat Pleindung Diri (APD) sebagai salah satu upaya pencegahan punlaran flu burung unggas ke manusia Moms.
Tidak hanya para peternah, kita semua juga wajib untuk melakukan upaya pencegahan flu burung. Apa saja? Simak ulasan selengkapnya, seperti dilansir dari laman Hallodoc, Rabu (1/3/2023).
Itulah beberapa hal yang harus kamu perhatikan untuk mencegah penularan flu burung Moms. Hingga saat ini, belum ada vaksin spesifik untuk virus ini. Jadi, tetap jaga kesehatan tubuh ya Moms!