Menu

Moms Ingin Jadi Istri Idaman? Cukup Terapkan 3 Karakter Ini dalam Pernikahan, Suami Langsung Cinta Mati!

06 April 2023 10:55 WIB

Ilustrasi Istri Idaman (Sumber/Pexels)

HerStory, Jakarta —

Pernikahan yang ideal adalah dambaan banyak pasangan suami istri. Namun untuk menciptakan hal itu, perlu ada dorongan dari masih-masing individu agar terjadinya hubungan yang awet.

Sebagai mana fungsinya, istri gak cuma jadi pelengkap suami saja, tapi juga berperan mengurus rumah tangga, perekonomian, dan anak-anak.

Maka dari itu beberapa keahlian sangat perlu diterapkan bagi para istri agar menjadi sosok istri idaman suami di rumah.

Lalu apa saja 3 sifat wanita yang perlu dilakukan? Simak selengkapnya di sini!

1. Positif thingking

Wanita percaya diri layak dicintai dan gak pernah meragukan cinta pasangan padamu. Kamu sadar kamu cantik, keren, pintar, dan berkualitas. Itulah sebabnya kamu mudah mempercayai pasangan. 

2. Mencari Akar Solusi

Saat suaminya melakukan kesalahan, kamu justru langsung bersikap tegas mengajak suami mencari solusi masalah dan mendorong dia untuk menebus kesalahannya sesuai persyaratan kamu.

Caramu menyikapi kesalahan suamilah yang membuat dia menghormati kamu dan gak mengulangi kesalahan yang sama.

3. Mandiri dan Percaya diri

Wanita percaya diri mampu membuat keputusan sendiri tanpa 100rgantung pada suami karena kamu bisa menghadapi semua konsekuensi yang akan kamu terima.

Inilah sebabnya wanita percaya diri selalu bisa mengimbangi suami berkualitas karena dia bisa diajak berdiskusi dan bekerja sama ketimbang hanya nurut dan patuh