ilustrasi wanita sedih (Unsplash/M.)
Bagi beberapa orang, mencapai kesuksesan memiliki arti yang berbeda-beda. Namun sejatinya, setiap orang pastinya ingin kehidupan yang dijalani sangat minim cobaan dan bisa dengan mulus dijalani kan, Beauty?
Sayangnya, hidup tak berjalan semulus itu ini 3 zodiak ini. Mereka dianggap paling tak berhasil di kehidupannya dan kerap mendapatkan kerugian mulai dari karier, keuangan, hingga asmara yang penuh nestapa.
Penasaran gak sih siapa saja deretan zodiak tersebut? Simak yuk ulasannya!
Zodiak ini bisa dikuasai oleh mimpi dan keinginannya yang cinta damai dan tenang. Mereka bisa merasakan kesulitan pada kehidupannya. Sebagian besar pemilik zodiak ini adalah pemimpi dan mereka adalah tipe zodiak yang akan menemukan kepuasan dalam kegembiraan hidup yang sederhana.
Zodiak yang dilambangkan dengan kepiting ini sangat emosional dan sensitif sehingga perlu validasi setiap harinya. Mereka adalah pribadi yang sangat intuitif dan mengutamakan diri mereka sendiri.
Dibandingkan dengan kekayaan, zodiak ini lebih fokus kepaad kehidupan rumah tangga dan keluarga lho Beauty! Energi yang mereka kerahkan dan ciptakan biasanya berasal dari sekitar mereka sehingga kegagalan dan kerugian tak akan terasa karena kebutuhan emosional mereka terpenuhi.
Mereka adalah sosok yang revolusioner dan progresif karena selalu mengejar kebaikan besar. Zodiak ini tak ingin dikaitkan dengan definisi umum kesuksesan yang berkisar pada kekayaan dan harta benda. Mereka dipandang sebagai pembaharu sosial zodiak.
Meskipun disebut sebagai pemimpin yang hebat, kebanyakan mereka sangat aktif di bidang pekerjaan sosial dan pendidikan bahkan sangat jarang zodiak ini mengincar kekayaan di hidupnya.