Ilustrasi wanita yang mengalami sakit jantung. (pinterest/freepik)
Beauty, apakah kamu pernah merasakan sakit di dada, terlebih di bagian kiri? Usut punya usut, menurut dr. Riza Marlina di laman Alodokter pada 15 Januari 2024, ternyata nyeri dada itu bukan hanya tanda kamu menderita penyakit jantung saja lho.
Menurut sang dokter itu bisa disebabkan oleh banyak hal, jadi kamu disarankan untuk melakukan self diagnosis yang justru bikin kamu stres dan tambah sakit.
Untuk penyebabnya, dr. Riza Marlina menyebutkan jika setidaknya ada 3 penyebab utama yang bikin kamu nyeri dada, cusss simak berikut ini.
Meski demikian, Beauty jangan stres terlebih dahulu. Sembari periksa ke dokter, kamu bisa coba beberapa tips dari dr. Riza berikut ini:
"Jika sudah melakukan tips diatas, namun tetap juga tidak membantu, nyeri dada semakin berat, menjalar ke bagian tubuh lain adanya sesak napas sebaiknya anda bisa temui dokter secara langsung untuk mendapatkan pemeriksaan lebih lanjut dengan begitu bisa ditangani dengan tepat," saran dr. Riza.