Menu

30 Nama Bayi Bertema Lautan, Aesthetic dan Kekinian Banget Moms!

08 Desember 2022 07:05 WIB
30 Nama Bayi Bertema Lautan, Aesthetic dan Kekinian Banget Moms!

Bayi menangis (pinterest/edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Makna laut kini sangat populer menjadi nama anak. Biasanya, nama dengan makna ini terkenal dengan gaya klasik dan elegannya.

Nama laut juga sangat netral dan bisa dipakai oleh bayi laki-laki atau perempuan. Maka dari itu, banyak sekali orangtua yang menjadikan nama anak bermakna lautan menjadi referensi. Simak yuk beberapa nama bayi yang bisa kamu pakai untuk si kecil Moms!

1. Aegir: Dewa laut Norse tua. Personifikasi laut dalam mitologi Nordik, mirip dengan dewa laut atau raja.

2. Aalto: Nama anak laki-laki Skandinavia, artinya 'gelombang'

3. Adrian: awalnya digunakan untuk menyebut seseorang dari Laut Adriatik

4. Alvin: dalam bahasa Inggris-amerika, artinya Teman yang setia. Sementara dalam bahasa Latin, artinya Putih. Bahkan ini jadi nama kapal selam berawak terkenal yang digunakan untuk menjelajahi dasar laut

5. Aphrodite: Dewi Yunani yang umumnya diasosiasikan dengan cinta dianggap oleh beberapa orang sebagai "lahir dari laut

6. Arnav: Ini adalah nama asal India yang berarti 'lautan'.

7. Anapos: Dewa air di Sisilia timur

8. Apam Napat: Dewa air tawar Hindu

9. Arthur: berjiwa petualang, dalam bahasa Inggris-Amerika, artinya Bangsawan. Dalam bahasa Italia, artinya Kekuatan. Dalam bahasa Skotlandia, artinya Beruang.

10. Azure: Warna air biru tua, seperti laut.

11. Bahari: Bahasa Swahili untuk "lautan"

12. Boreal: Laut yang punah

13. Brishon: Lahir di tengah hujan

14. Beryl: berarti 'permata hijau laut'

15. Brooke: Aliran kecil

Baca Juga: 28 Nama Bayi Laki-laki yang Terinspirasi dari Suri Tauladan, Insyaallah Si Kecil Tumbuh dengan Jiwa Kepemimpinan yang Bijak Moms!

Baca Juga: 30 Nama Bayi Awalan Muhammad 3 Kata yang Indah dan Gagah, Cocok Banget untuk Jagoan Kecilmu!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.