Menu

Mesti Tegas dan Adil, Ini 3 Kenakalan Anak yang Seharusnya Gak Dianggap Sepele! Jangan Dibiarkan Lagi Ya Moms!

28 Februari 2023 18:40 WIB
Mesti Tegas dan Adil, Ini 3 Kenakalan Anak yang Seharusnya Gak Dianggap Sepele! Jangan Dibiarkan Lagi Ya Moms!

Illustrasi anak suka teriak-teriak (iStockPhoto)

HerStory, Jakarta —

Ketika masih masa pertumbuhannya, anak-anak memiliki kemampuan yang sangat cepat untuk menangkap dan mempelajari sesuatu yang terjadi di sekitarnya.

Maka dari itu, selama masa pertumbuhannya anak-anak harus selalu diperhatikan dan dibimbing termasuk dengan caranya mengungkapkan perasaan.

Memang anak-anak mempunyai reaksi yang berbeda dalam hal ini, tergantung informasi yang diperoleh dan kepribadiannya. Berikut ini adalah 3 kenakalan anak yang kerap dianggap sepele oleh orangtua, simak yuk Moms!

1. Berbicara dengan kasar

Saat ini, di zaman digital anak-anak untuk mendapatkan suatu informasi telah sangat canggih. Tapi, terkadang banyaknya informasi yang beredar di internet juga tak semuanya positif.

Banyak hal-hal buruk yang ditemukan oleh anak-anak dan dapat berpengaruh terhadap karakternya.

Misalnya, dengan berkata kasar yang sudah sangat sering terjadi. Biasanya anak-anak yang berkata kasar dibiarkan oleh orang tua dengan ditegur saja.

Padahal, orang tua harus tahu bahwa kata kasar itu akan diproses si anak dan akan tertanam dalam pikirannya terus-menerus.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Baik yang Wajib Moms Ajarkan Pada Si Kecil, Dijamin Jadi Anak Mandiri, Begini Caranya Moms!

Baca Juga: Duh! Keseringan Makan Junk Food Bisa Bikin IQ Anak Turun, Beneran Gak Sih?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza