Menu

Baim Wong Damai sama Nikita Mirzani Usai Kasih Gift saat Live, Netizen: Baik kalau Dikasih Gift

29 Maret 2023 05:15 WIB
Baim Wong Damai sama Nikita Mirzani Usai Kasih Gift saat Live, Netizen: Baik kalau Dikasih Gift

Baim Wong, Nikita Mirzani (Instagram/Edited by HerStory)

HerStory, Depok —

Belakangan ini, Baim Wong mengaku sudah berdamai dengan Nikita Mirzani. Niki bahkan kabarnya akan bertemu dengan Baim dalam waktu dekat.

Hal ini terungkap dari unggahan Instagram Stories milik Nikita Mirzani. Ia memperlihatkan percakapannya dengan Baim Wong usai baikan.

Baim Wong sendiri sudah mengungkapkan kalau perdamaian mereka ini berawal saat ia melihat ibu tiga anak itu sedang live di TikTok. Saat itu Baim berniat memberikan gift kepada Niki.

"Saya lagi treadmill. Terus saya melihat Nikita Mirzani lagi live. Habis itu saya kelintas aja buat ngasih dia gift," ujar Baim Wong dalam video yang diunggah di TikTok @cumicumi.com, dikutip Rabu (29/3/2023).

Baca Juga: Sudah Diwanti-wanti, Pecahnya Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven Diramal Gegara Sahabat Lama, Nah Lho...

Baca Juga: Masih Berseteru, Nikita Mirzani Terang-terangan Menyindir Fitri Salhuteru

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan