Menu

Kamu Tak Merasakan Kenikmatan Saat Bercinta? Bisa Jadi Ini Penyebabnya!

15 Januari 2021 19:30 WIB
Kamu Tak Merasakan Kenikmatan Saat Bercinta? Bisa Jadi Ini Penyebabnya!

Relationship (Freepik/Jcomp)

HerStory, Bogor —

Momment bercinta adalah hal yang kerap dinantikan oleh setiap pasangan. Pada umumnya melakukan hubungan intim dapat menimbulkan perasaan bahagia dan juga kenikmatan yang akan dirasakan oleh kedua belah pihak. Tapi, kamu pernah nggak sih moms tak merasakan kenikmatan saat melakukan hal tersebut? 

Perlu diketahui, nggak jarang wanita tak mengalami rasa nikmat saat sedang bercinta dengan pasangan. Tapi tak perlu risau, itu adalah hal yang wajar jika terjadi sesekali. Mungkin saja, saat itu sedang ada sesuatu yang terjadi pada diri kamu. Tapi kira-kira apa saja ya moms yang bisa menjadi penyebabnya? Biar nggak penasaran lagi, yuk simak informasi berikut ini!  

Belum terangsang

Apabila kamu merasakan sakit saat pasangan melakukan penetrasi, hal itu bisa jadi karena kamu belum terangsang sehingga vagina belum mengeluarkan cairan lubrikasi alami. Oleh karena itu, penting untuk meminta pasangan melakukan foreplay terlebih dahulu ya moms. 

Baca Juga: Jelang Pernikahan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Lakukan Siraman yang Diselimuti Momen Haru

Baca Juga: Bridestory Suguhkan Pameran Pernikahan Terbesar, Banyak Booth Menarik dan Trendy untuk Dikunjungi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan