Menu

Waduh, Ini 15 Tanda Ginjal Rusak yang Dialami Para Wanita, Buruan Cek Sebelum Terlambat Beauty!

07 April 2023 13:05 WIB
Waduh, Ini 15 Tanda Ginjal Rusak yang Dialami Para Wanita, Buruan Cek Sebelum Terlambat Beauty!

Ilustrasi wanita sakit ginjal (Shutterstock/Edited By HerStory)

HerStory, Jakarta —

Beauty, ginjal merupakan salah satu organ vital dalam tubuh yang berfungsi untuk menyaring racun, limbah, dan cairan berlebihan dalam darah, kemudian dikeluarkan melalui urine.

Nah, kerusakan pada ginjal akan membuat organ ini kehilangan kemampuan atas fungsinya. Kerusakan ginjal pun akan menimbulkan komplikasi penyakit lain.

Sakit ginjal terkadang bersifat sementara dan memiliki prgres yang cepat atau disebut dengan gagal ginjal akut.

Namun, sakit ginjal juga merupakan kondisi jangka panjang yang memerlukan waktu bertahan untuk penyakit ini berkembang atau disebut dengan gagal ginjal kronis.

Tahapannya, gagal ginjal kronis umumnya memiliki gejala yang sangat sedikit atau hampir gak ada gejala sama sekali. Makanya, banyak penderita yang gak sadar.

Nah, gejala penyakit ginjal pada wanita kurang lebih sama dengan pria. Untuk lebih jelasnya, yuk intip beberapa gejalanya, seperti dikutip dari laman Mayo Clinic, Jumat (7/4/2023).

Simak baik-baik, ya!

Baca Juga: Hati-hati, Moms! Ini Tanda Anak Alami Sakit Ginjal, Bisa Dilihat dari Urine!

Baca Juga: Akhir-akhir Ini Sering Buang Air Kecil? Itu Bisa Jadi Alarm Kalau Ginjal Kamu Bermasalah, Beauty! Ini Tanda-tandanya...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Tasha Rainita