Menu

Kebiasaan Suami yang Sukses Membuat Para Istri Merasa Jengkel, Suami Kamu Pernah Melakukannya Nggak Nih?

21 Januari 2021 15:00 WIB
Kebiasaan Suami yang Sukses Membuat Para Istri Merasa Jengkel, Suami Kamu Pernah Melakukannya Nggak Nih?

Ilustrasi istri jengkel dengan suami (Freepik/Master1305)

HerStory, Bogor —

Menjalani kehidupan rumah tangga tentu nggak akan selalu mulus, pasti ada saja konflik dan permasalahan-permasalahan yang akan menerjang. Tak hanya masalah besar, terkadang hal sepele lebih sering menjadi penyebab kamu merasa jengkel dan bad mood dengan pasangan.

Perbedaan kebiasaan dan gaya hidup pun kerap menjadi alasan kamu merasa sebal dengan suami. Bahkan tak sedikit para istri yang merasa 'gregetan' menghadapi pasangannya.  Berikut ini adalah beberapa keiasaan para suami yang selalu sukses membuat para istri jengkel, yuk simak informasinya! 

Bikin isi lemari berantakan 

Duh, kamu pasti auto cemberut nih moms kalau melihat isi lemari berubah menjadi berantakan. Tentu siapa lagi penyebabnya kalau bukan suami? Kamu pasti akan mengomel ketika pasangan mengambil satu baju dari lemari, tapi membuat semuanya berantakan yang otomatis baju-baju akan menjadi lecek. 

Baca Juga: Bangun Hubungan Harmonis, Ini 3 Tips Rumah Tangga Semakin Hangat Usai Lebaran, Buktikan Yuk Moms!

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Pembawa Berkah dalam Rumah Tangga, Bikin Rezeki Ngalir dari Segala Arah!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan