Ilustrasi Bayi Pakai Sunscreen (Sumber/ShutterStock)
Tertulis dalam hadis riwayat Abu Daud, “Sungguh kalian nanti pada hari kiamat akan dipanggil dengan nama-nama kalian dan nama bapak kalian, maka baguskanlah nama-nama kalian.”
Maka dari itu, para orangtua perlu memberikan anak mereka dengan pilihan nama yang matang. Jika kamu masih bingung, mungkin beberapa nama ini bisa kamu jadikan referensi dan inspirasi untuk si kecil Moms!
Simak yuk ulasan nama bayi perempuan Islami ini!
1. Adeeva: lemah lembut
2. Adiba: beradab, berpengetahuan
3. Adira: kuat
4. Adreena: kaya dan makmur
5. Afifah: suci
6. Afiqa: cerdas
7. Afiyah: sehat dan segar
8. Afra: putih kemerahan
9. Afsheen: bersinar seperti bintang di langit
10. Ahlam: cita-cita, impian
11. Aila: pembuka cahaya
12. Ainayya: mata yang indah
13. Aiza: mulia
14. Akleema: cantik
15. Alesha: selalu dilindungi Allah
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.