Menu

Adu Gaya 2 Gaun Anggun Cinta Laura di Cannes Film Festival 2023, Lebih Memukau yang Mana Nih?

30 Mei 2023 08:20 WIB
Adu Gaya 2 Gaun Anggun Cinta Laura di Cannes Film Festival 2023, Lebih Memukau yang Mana Nih?

Cinta Laura Kiehl saat menghadiri Cannes Film Festival 2023. (Instagram/claurakiehl)

HerStory, Jakarta —

Beauty, L'Oreal Paris kembali mengirimkan wakilnya dari Indonesia untuk tampil di Cannes Film Festival 2023, yaitu Cinta Laura Kiehl dan Putri Marino.

Dalam Cannes Film Festival 2023, Cinta Laura menggaet Bubah Alfian sebagai makeup artist-nya. Bubah pun mengangkat konsep makeup elegan dan clean yang merupakan gaya khas makeup perempuan Prancis untuk Cinta Laura.

Untuk busana yang dikenakan Cinta Laura saat menghadiri Cannes Film Festival 2023 tentu dirancang langsung oleh desainer ternama Indonesia, seperti Tex Saverio, Mety Choa, dan Jacob Lim.

Penasaran gimana penampilan busana Cinta Laura di Cannes Film Festival 2023? Yuk, simak baik-baik, ya!

Baca Juga: Cinta Laura Spill Adegan yang Pacu Adrenalin di Film Panggonan Wingit 2: Miss K, Apa Sih Tantangannya?

Baca Juga: Cantik dan Enerjik di Kepala Tiga, Ini Rahasia Jaga Kesehatan Tubuh ala Cinta Laura, Terapkan Yuk Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan