Ayam Woku (Freepik/Edited by HerStory)
Kuliner khas Nusantara memang tak ada yang menandingi! Salah satu masakan yang paling banyak diminati adalah ayam woku khas Sulawesi Utara.
Selain rasa pedasnya yang mampu bikin ketagihan, ayam yang identik dengan warna kuningnya ini juga kaya akan rempah dan memiliki cita rasa yang unik, lezat dan aroma yang menggugah selera.
Moms ingin tahu cara mengolah ayam woku dengan mudah? Simak yuk ulasannya!
Bahan:
Bumbu halus:
Cara membuatnya:
1.Bumbui potongan ayam dengan air jeruk nipis dan garam. Sisihkan.
2 Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun jeruk, daun kunyit, serai, dan tomat. Aduk rata.
3.Masukkan potongan ayam, aduk. Masukkan air, gula dan kaldu bubuk.
4.Masak hingga air menyusut dan daging ayam matang. Masukkan daun kemangi dan daun bawang. Masak hingga daun kemangi layu.
5.Angkat dan sajikan.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.