Menu

Gak Ngelak Mayang Disebut Mirip Aaliyah Massaid, Doddy Soedrajat Bangga: Emang Mirip!

18 September 2023 17:15 WIB
Gak Ngelak Mayang Disebut Mirip Aaliyah Massaid, Doddy Soedrajat Bangga: Emang Mirip!

Doddy Soedrajat dan Mayang (Instagram/@dodysoedrajat1)

HerStory, Jakarta —

Sosok ayah mendiang Vanessa Angel, Doddy Sudrajat hingga kini masih menjadi sorotan netter di setiap gerak-geriknya. Belakangan, ia menyebut si anak bungsu, Mayang Lucyana, mirip dengan anak Reza Artamevia, Aaliyah Massaid.

Rupanya, sejumlah netizen juga menganggap ada kemiripan antara Mayang dengan Aaliyah. Terlebih ketika adik Vanessa Angel itu sudah operasi hidung.

Saking banyaknya warganet yang menyebut Mayang mirip dengan Aaliyah, isu tersebut sampai dibahas oleh akun gosip @lambe_turah.

Doddy Sudrajat pun bangga ketika akun tersebut mengunggah konten terkait Aaliyah dan Mayang.

Baca Juga: Waduh! Pelaku yang Fitnah Aaliyah Massaid Terungkap, Umurnya Ternyata Sudah 62 Tahun

Baca Juga: Rayakan Kemerdekaan di IKN, Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Pamer Undangan di Sosial Media:

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.