ilustrasi nyeri bahu (freepik.com/8photo)
Beauty apakah kamu pernah merasakan nyeri pada bahu yang tak kunjung reda? Terkadang, kamu mungkin langsung mengaitkannya dengan radang sendi, tetapi nyatanya ada faktor lain yang bisa menjadi penyebab nyeri bahu lho Beauty.
Berkaitan dengan itu, Herstory akan mengulas empat hal yang mungkin menjadi pemicu nyeri bahu yang Beauty rasakan.
Menurut dr. dr. Erica Kholinne, Sp.OT (K) Ph.D yang merupakan Konsultan Sendi Bahu dan Siku Eka Hospital BSD dalam keterangan resmi yang diterima Herstory pada Jumat (12/1/2024) menjelaskan, ada 4 penyebab yang bikin Beauty merasakan sakit bahu.
Kondisi ini merupakan saat tulang bahu keluar dari soketnya sehingga Beauty merasakan rasa nyeri yang disertai dengan memar dan pembengkakan.
Radang sendi akan terjadi sat bursa (kantung berisi cairan yang menjadi bantalan di persendian bahu) membengkak dan teriritasi akibat dari gerakan yang sama berulang kali.
(kantung berisi cairan yang menjadi bantalan di persendian bahu) membengkak dan teriritasi akibat dari gerakan yang sama berulang kali.
Robekan tendon rotator cuff pada sendi bahu merupakan jenis cedera otot bahu yang ditandai dengan adanya robekan pada satu atau lebih tendon dan otot rotator cuff.
Dengan mengetahui faktor pemicu yang telah disebutkan di atas, Beauty dapat mengambil langkah-langkah preventif untuk menjaga kesehatan bahu.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.