Menu

Harganya Gak Mahal, 3 Lip Serum Ini Bisa Beauty Pakai Jika Memiliki Bibir Gelap, Auto Merah Merona!

13 Februari 2024 20:00 WIB
Harganya Gak Mahal, 3 Lip Serum Ini Bisa Beauty Pakai Jika Memiliki Bibir Gelap, Auto Merah Merona!

Tmpilan make up seorang wanita dengan bibir merah merona (Unsplash/Mihai Stefan)

HerStory, Jakarta —

Layaknya kulit, bibir pun perlu dirawat lho Beauty. Itu karena bibir yang dirawat akan terlihat sehat, lembap, dan pastinya warnanya jadia merah merona. Hal ini pun bisa meningkatkan kepercayaan diri setiap wanita.

Moms, jangan hanya menggunakan produk bibir, seperti lipstik, lip mousse, maupun lip tin untuk mempercantik bibir, kamu perlu menggunakan lip serum agar bibir bisa terawat dengan baik.

Serum untuk bibir pun mengandung bahan-bahan yang bisa menutrisi bibir kamu. Gak usah takut harganya mahal, karena deretan lip serum dari brand lokal ini memiliki harga yang murah tapi kualitasnya gak kaleng-kaleng, lho.

Cusss langsung saja kepoin Beauty berikut ini.

1. Solcare LovaLip Care

Beauty, ternyata dalam setiap kemasan Solcare LovaLip Care ini mengandung coconut oil, jojoba oil, straberry extract, vitamin A, dan vitamin C yang bisa menutrisi bibir.

Karena mengandung ekstra stroberi, aromanya pun wangi stroberi dan bisa membuat bibir tampak pink natural ditambah glowing, lho. Untuk harganya, kamu bisa dapatkan dengan Rp89 ribu.

2. Azarine Magic Colour Lip Serum

Beauty, tahukah kamu ternyata varian lip serum dari brand Azarine iniĀ  memiliki teknologi Smart Colour Change Tech sehingga warnanya akan berubah disesuaikan pH bibir pemakainya.

Selain itu, ada kandungan minyak zaitun, vitamin E, dan bunga matahari di dalamnya sehingga bisa melembapkan bibir karena tiga bahana tersebut berperan sebagai antioksidan. Untuk harganya sendiri, mulai dari Rp50 ribuan saja lho.

Baca Juga: Rekomendasi Lip Serum untuk Mencerahkan Bibir, Mudah Didapat dan Harganya Terjangkau Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan