ilustrasi macaroni schotel (Instagram/@arivani)
Memang, akhir pekan adalah waktu yang perlu dinikmati dengan beristirahat dan bersantai untuk menyambut Senin yang mulai sibuk.
Namun sebagai ibu rumah tangga, tentu saja tak ada tanggal merah kan Moms? Nah, jika kamu ingin menghemat waktu mengurus rumah tangga, mungkin resep macaroni schotel ini bisa kamu coba karena sangat mudah dan bisa dinikmati sambil bersantai.
Gak cuma itu saja Moms! Selain enak, resep macaroni schotel ini sangat bergizi lho dan cocok untuk si kecil!
Bahan:
Cara membuat:
1. Rebus makaroni sampai aldente. Angkat dan tiriskan.
2. Panaskan margarin. Tumis bawang bombay, bawang putih, pala, dan lada hingga harum. Masukkan daging sapi dan sosis sapi. Aduk hingga daging berubah warna.
3. Tambahkan susu, garam, dan gula ke tumisan. Aduk rata.
4. Masukkan telur ke tumisan. Masak sampai kental.
5. Masukkan makaroni. Matikan api. Aduk rata.
6. Masukkan makaroni ke pinggan tahan panas. Taburi dengan keju.
7. Panaskan kukusan.
8. Kukus macaroni schotela selama 20 menit. hingga matang. Angkat dan sajikan.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.