Pasangan artis, Ruben Onsu dan Sarwendah (Instagram/@sarwendah29)
Siapa sangka ternyata Sarwendah tak tahu kondisi Ruben Onsu karena sudah tak lagi tinggal bersama.
Emosi netter mulai tersulut terlebih saat Sarwendah malah meminta sang manager untuk segera menghubungi keluarga Ruben Onsu padahal kini ia masih berstatus istri.
"Ndieee? Kok kamu nggak ngabarin aku? Aku kaget lihat postingan kamu ini. Kabarin keluarganya Ndie," komentar Sarwendah.
Menanggapi hal ini banyak sekali netter yang nyinyir atas aksi Sarwendah tersebut.
“Sepemikiran, kok suruh ngabari keluarganya ya, emang dia bukan keluarganya ya,” kata netizen, dikutip oleh LOMBOK INSIDER dari Tiktok Sehati, pada hari Senin tanggal (20/5/2024).
“Emang harus ngomong gimana?” kata netizen.
“Sama, aku mikir kok dia ngomongnya gitu,” kata netizen.
“Ya mikir aja keluarga nggak dikabari, tiba-tiba tahu dari postingan gitu,” kata netizen.
“Mungkin maksudnya kabari keluarganya dulu,” kata netizen.
“Pisah ranjang,” kata netizen.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.