Menu

Bukan Cuma Nagih, Ternyata Ini 5 Manfaat Konsumsi Makanan Pedas, Beauty Sudah Tahu Belum?

22 Mei 2024 19:05 WIB
Bukan Cuma Nagih, Ternyata Ini 5 Manfaat Konsumsi Makanan Pedas, Beauty Sudah Tahu Belum?

Ilustrasi bumbum penambah rasa pedas. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Beauty, siapa yang di sini suka makanan pedas? Nah, biasanya makan pedas itu diolah dengan tambahan cabai.

Menurut dr. Nadia Nurotul Fuadah di laman Alodokter pada 21 Mei 2024, ada senyawa dalam cabai yang menciptakan rasa pedas, namanya itu capsaicin. 

Rupanya jika capsaicin diolah yang tepat bisa memiliki banyak manfaat untuk tubuh. Cusss kepoin berikut ini.

1. Bisa berfungsi sebagai analgesik, yaitu meredakan rasa nyeri, mulai dari nyeri otot, nyeri sendi, migrain, dan nyeri saraf.

2. Bisa bermanfaat sebagai anti inflamasi, yaitu meredakan peradangan, mulai dari alergi maupun gangguan autoimun.

3. Melegakan pernapasan.

4. Melancarkan pencernaan

5. Manfaat lainnya, mulai dari menurunkan berat badan, kontrol kadar lemak, dan gula darah, sehatkan jantung, cegah kanker, dan sebagainya.

Tapi di sisi lain, dr. Nadia tak menyarankan ika Beauty konsumsi cabai atau makanan mengandung capsaicin lainnya untuk dikonsumsi secara berlebihan.

"Sebab, hal ini rentan juga memicu berbagai efek samping, seperti peningkatan asam lambung, luka di saluran cerna, diare, dan sebagainya. Karenanya, sebaiknya Anda konsumsi lah sewajarnya saja ya," saran dr. Nadia.

Baca Juga: Waspada! Mending Hindari, Ini 3 Makanan Penyebab Stres yang Bisa Hancurkan Mood! Catat Ya Beauty...

Baca Juga: Pedas dan Harumnya Endul, Ini Resep Sambal Bawang Bakar Cocok untuk Cocolan Lauk Apapun Gak Pakai Repot! Mau Coba?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan