Menu

Kenalan dengan 5 Menu Baru Hot Off The Pan dari Paris Baguette Indonesia, Beauty Tertarik Mencobanya?

23 Mei 2024 21:22 WIB
Kenalan dengan  5 Menu  Baru Hot Off The Pan dari Paris Baguette Indonesia, Beauty Tertarik Mencobanya?

Menu Baru HOT OFF THE PAN! dari Paris Baguette (istimewa)

HerStory, Jakarta —

Beauty, tahukah kamu jika Paris Baguette yang terkenal dengan pastry-nya, di outlet yang ada di Indonesia, yaitu di bawah naungan Erajaya justru terus mengeluarkan inovasi dengan mengeluarkan varian 'Hot Meal' demi bisa memenuhi keinginan semua konsumen, lho.

Kali ini, Paris Baguette Indonesia berinovasi mengeluarkan menu terbaru dari Hot Off the Pan! yang khusus hadir di outlet Jakarta dan Tangerang.

Tim Herstory pun berkesempatan mencicipi 6 menu Hot of the Pan di Paris Baguette Kota Kasablanka. Penasaran bagaimana rasa dan penampilannya, yuk simak berikut ini.

1. Spicy Shrimp Salad

Perpaduan antara sayuran yang masih segar sehingga teksturnya sangat krenyes-krenyes, ditambah dengan dressing saus lemon membuat rasanya benar-benar segar. Belum lagi tekstur udang cabai gorengnya terasa lembut di dalam, krispi diluar dengan rasa gurih dan pedas. Nah, untuk harganya Rp90 ribu tapi belum termasuk service tax dan service charge.

2. French Onion Soup

Sajian ini terinspirasi dari sup bawang bombay yang berasal dari Perancis. Sup bawangnya terasa sangat creamy, apalagi disajikan masih hangat.

Sangat cocok disantap dengan toasted baguette yang di atasnya terdapat keju mozeralla. Tak mengherankan jika setiap suapannya itu sangat lumer di mulut karena lezat dan creamy. Untuk harganya Rp60 ribu tapi belum termasuk service tax dan service charge.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Hamper Ramadan 2024 dari Paris Baguette, Moms Bisa Kirim untuk Orang Terdekat!

Baca Juga: Sudah Ada 9 Outlet, Kombinasi Cafe Nyaman dan Bakery Lezat di Paris Baguette Konsisten Manjakan Konsumen, Tertarik untuk Mencobanya Beauty?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan