Menu

40 Nama Bayi Perempuan Jepang Bermakna Keindahan, Cocok Banget untuk Si Cantik Moms!

03 Juli 2024 00:36 WIB
40 Nama Bayi Perempuan Jepang Bermakna Keindahan, Cocok Banget untuk Si Cantik Moms!

ilustrasi baby eating (Pexels.com/Hasan Albari)

HerStory, Jakarta —

Merangkai nama anak bisa menjadi salah satu hal yang paling asyik namun juga bikin pusing. Benar gak Moms?

Jika kamu sedang mencari referensi nama bayi, mungkin beberapa referensi ini bisa kamu pakai Moms! Penasaran gak sih ada apa saja? Simak yuk ulasannya!

  1. Ahmya: hujan hitam
  2. Aina: wanita bermata indah
  3. Ayaka: warna
  4. Asuga: esok hari
  5. Akiane: kalkun merah
  6. Akemi: fajar di hari yang indah
  7. Akako: nyata
  8. Anda: ladang yang luas
  9. Aneko: kakak perempuan
  10. Amaya: hujan di malam hari
  11. Akasuki: pandai
  12. Akiho: panen musim gugur
  13. Azami: bunga thistle
  14. Azari: bunga
  15. Azusa: pohon catalpa
  16. Azuzi: sebuah pohon yang rindang
  17. Bashira: gembira
  18. Bashira: riang
  19. Bulma: wanita anti
  20. Bunko: anak cendekia
  21. Chiaki: seribu musim gugur
  22. Chiasa: seribu pagi
  23. Chiya: seribu malam
  24. Chiyo: seribu generasi
  25. Cho: kupu-kupu cantik
  26. Chou: kupu-kupu
  27. Chioko: anak
  28. Cika: dekat
  29. Chizu: ribuan bangau
  30. Clarisha: bersih dan cerah
  31. Chitose: seribu tahun
  32. Dai: bersinar
  33. Etsuko: anak yang periang
  34. Eiko anak yang panjang umur
  35. Etsu: kesenangan
  36. Emica: cantik
  37. Emi: berkah yang indah
  38. Fumiko: cantik
  39. Fuji: sebuah gunung
  40. Fujita: tanah lapang

Baca Juga: 50 Nama Bayi Laki-laki dari Dewa Yunani, Gagah dan Tampan Banget Moms!

Baca Juga: 50 Nama Bayi Peremuan dari Dewi Yunani, Klasik tapi Gak Nyentrik!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan