Menu

Jadi Salah Satu Lagu di Album Teater Nestapa, Ini Lirik Lagu Rahasia #1 Milik RAN

07 November 2024 05:30 WIB
Jadi Salah Satu Lagu di Album Teater Nestapa, Ini Lirik Lagu Rahasia #1 Milik RAN

RAN (Instagram)

HerStory, Jakarta —

Beauty, kamu tahu gak jika RAN baru saja come back dengan album Teater Nestapa. Nah dari salah satu lagunya ada yang berjudul Rahasia #1. Herstory pun akan rangkumkan liriknya berikut ini.

Kita sama-sama tahu

Meskipun tak bersama

Saling menyimpan rasa

Kita sama-sama tahu

Tak boleh jatuh cinta

Meskipun saling cinta

Kisah kita bagaikan sang rembulan

Hanya bersinar dalam gelap malam

Tak perlu lagi bertanya

Tak perlu bibir berkata

Rasakanlah yang kau rasa

Hatimu tahu jawabnya

Tak ingin usai cerita

Meski selamanya

Kisah kasih kita

Hanya jadi rahasia

Takkan satu meski saling mencinta

Ke mana akhirnya ujung cerita

Bila hampa restu mengapa

Tuhan mempertemukan kita?

Kisah kita bagaikan sang rembulan

Hanya bersinar dalam gelap malam

Tak perlu lagi bertanya

Tak perlu bibir berkata

Rasakanlah yang kau rasa

Hatimu tahu jawabnya

Tak ingin usai cerita

Meski selamanya

Kisah kasih kita

Hanya jadi rahasia

(Hanya jadi rahasia)

Semua yang kita lalui

(Hanya jadi rahasia)

Semua indah manis cerita

(Hanya jadi rahasia)

Bagai sang rembulan

Hanya bersinar dalam gelap malam

Tak perlu lagi bertanya

(Tak perlu lagi bertanya)

Tak perlu bibir berkata

Rasakanlah yang kau rasa

Hatimu tahu jawabnya

Tak ingin usai cerita

Meski selamanya

(Oh, meski selamanya)

Kisah kasih kita

Hanya jadi rahasia

Tak perlu lagi bertanya

Tak perlu bibir berkata

Rasakanlah yang kau rasa

(Hatimu pun tahu jawabnya)

Hatimu tahu jawabnya

Tak ingin usai cerita

Meski selamanya

Kisah kasih kita

Hanya jadi rahasia

Ssst… Rahasia (Raha-raha) Rahasia

Baca Juga: Sebentar Lagi S.COUPS, WONWOO dan VERNON Bakal datang ke Jakarta, Apalin Lirik Lagu Water dari Hip Hop Team SEVENTEEN Yuk!

Baca Juga: Vibesnya Sama Seperti August Milik Taylor Swift yang Lagi Viral, Ini Lirik Lagu Backburner Milik NIKI, Simak Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah