Menu

Unik! Ini Deretan Nama Bayi Berasal Dari Bahasa Yunani

05 Juli 2021 09:15 WIB
Unik! Ini Deretan Nama Bayi Berasal Dari Bahasa Yunani

Potret bayi yang sedang tertidur. (Unsplash/Dakota Corbin)

HerStory, Bandung —

Memilih nama bayi memang terbilang gampang-gampang susah. Tak jarang, orang tua mengalami kesulitan ketika memilih nama untuk calon identitas si Kecil. Untuk itu, berikut rekomendasi nama-nama bayi yang bisa jadi referensi Moms untuk nantinya disematkan pada calon buah hati.

Nama-nama berikut merupakan nama bayi yang berasa dari bahasa Yunani.

1. Achilles bermakna prajurit

2. Aindrea bermakna jantan

3. Andy bermakna berani

4. Aquarius bermakna pemikul air

5. Agatha bermakna baik hati

6. Aileen bermakna cahaya obor

7. Bartlett bermakna anak yang kaya

8. Bernice bermakna pembawa kemenangan

9. Bryony bermakna tanaman yang berbunga

10. Collin bermakna kemenangan

11. Caitlin bermakna suci

12. Cassia bermakna kayu manis

13. Clea bermakna yang dipuja

14. Deondre berakna berani dan jantan

15. Damara bermakna lembut

16. Diantha bermakna bunga yang abadi

17. Eros bermakna mencintai duniawi

18. Evander bermakna laki-laki yang baik

19. Effie bermakna pembicara yang baik

20. Emerald bermakna batu permata hijau

21. Evia bermakna pulau Yunani

22. Feofan bermakna pencerahan

23. Fedora bermakna hadiah dari Tuhan

24. Frona bermakna anak yang memiliki pikiran sehat dan bernalar baik

25. Gavrill bermakna kekuatan dari Tuhan

26. Grisha bermakna waspada

27. Gaia bermakna dari bumi

28. Greta bermakna mutiara

29. Hero bermakna berjiwa pahlawan

30. Helia bermakna matahari

Itulah nama-nama bayi yang berasal dari bahasa Yunani. Tetap diskusikan dengan pasangan mengenai nama untuk si calon buah hati, ya, Moms!

Baca Juga: 35 Nama Bayi yang Langka dan Jarang Ditemukan, Moms Pasti Suka Banget Deh!

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Bermakna Perhiasan Berharga, Cocok Banget untuk Si Kecil Nih Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan