Menu

Cek Harga Emas Antam Hari Ini: Mulai Bergerak Naik, Tahan Jangan Dijual Dulu Biar Cuan!

13 Oktober 2021 09:36 WIB
Cek Harga Emas Antam Hari Ini: Mulai Bergerak Naik, Tahan Jangan Dijual Dulu Biar Cuan!

Pedagang menunjukan emas antam di Jakarta, Rabu (17/2/2021). (ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj)

HerStory, Jakarta —

Sejak kemarin logam mulia emas Antam alami pemerosotan harga. Namun, kini harga emas Antam kembali bergerak naik.

Tercatat bahwa harga emas Antam hari ini, Rabu (13/10/2021) naik Rp4.000 per gram. Jika sebelumnya berada di angka Rp912.000 per gram, kini terbang menjadi Rp916.000 per gram.

Dengan begitu, emas Antam ukuran lain pun harganya ikut meroket. Seperti pada cetakan logam mulia emas Antam terkecil 0,5 gram harganya dari Rp506.000 menjadi berada di level Rp508.000 per hari ini.

Melansir laman Warta Ekonomi (13/10/2021) berikut ini adalah daftar lengkap harga emas Antam pada hari ini:

1 gram Rp916.000

2 gram Rp1.772.000

3 gram Rp2.633.000

5 gram Rp4.355.000

10 gram Rp8.655.000

25 gram Rp21.512.000

50 gram Rp42.945.000

100 gram Rp85.812.000

250 gram Rp214.265.000

500 gram Rp428.320.000

1.000 gram Rp856.600.000

Baca Juga: Emas Batangan dengan 4 Motif Batik Resmi Diluncurkan oleh Galeri 24, Salah Satunya Batik Kawung Beauty!

Baca Juga: Cocok untuk Nabung Emas, Cuss Kepoin Fitur Tabungan Emas Pegadaian di M2U ID App Hasil Kolaborasi Maybank dan Pegadaian, Tertarik Gak?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan