Menu

Gak Cuma di Wajah, Jerawat juga Bisa Muncul di Payudara! Kenali 4 Faktor Pemicunya

25 Oktober 2021 12:15 WIB
Gak Cuma di Wajah, Jerawat juga Bisa Muncul di Payudara! Kenali 4 Faktor Pemicunya

Ilustrasi wanita yang memegang payudara. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Sukabumi —

Jerawat ternyata enggak cuma bisa ditemukan di wajah dan punggung saja, lho. Malah, bisa juga ada di payudara. 

Tapi tenang, sebagian besar jerawat di sekitar payudara enggak perlu dikhawatirkan, kok.

Kecuali jika jerawat terus membesar menjadi benjolan yang menyebabkan nyeri atau gatal, serta menunjukkan gejala seperti keluaran cairan dan kemerahan.

Kira-kira apa saja sih penyebab timbulnya jerawat di payudara? Seperti dilansir dari laman sindikasi suara.com (25/10/2021), berikut 4 faktor pemicunya.

1. Diet

Peluang munculnya jerawat dapat meningkat sebagai akibat dari konsumsi makanan tertentu secara berlebihan. Diet ketat dengan olahan karbohidrat, lemak jenuh, susu dan protein susu lainnya dapat menyebabkan jerawat di payudara.

Selain itu memiliki kelebihan insulin dalam darah dapat menyebabkan kelenjar minyak memproduksi lebih banyak minyak yang juga meningkatkan risiko munculnya jerawat di payudara.

Baca Juga: Auto Kering, Ini 3 Obat Totol yang Ampuh untuk Jerawat Meradang, Cusss Kepoin Beauty!

Baca Juga: Waduh! Tanpa Disadari, Ini 3 Penyebab Jerawat Punggung Makin Liar dan Beternak, Nomor 1 Bikin Shock!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Shilvia Restu Dwicahyani

Artikel Pilihan