Menu

Yuk Redakan Stres dengan Konsumsi 4 Camilan Ini, Enak dan Sehat!

25 Oktober 2021 14:05 WIB
Yuk Redakan Stres dengan Konsumsi 4 Camilan Ini, Enak dan Sehat!

Ilustrasi anak yang sedang stres. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Sukabumi —

Di dalam otak manusia terdapat empat komponen utama yang membentuk hormon bahagia, yaitu dopamin, serotonin, endorfin, dan oksitosin.

Hormon-hormon tersebut dapat merangsang rasa bahagia sekaligus mengurangi kecemasan. 

Untuk meningkatkan hormon tersebut, salah satunya berasal dari 4 camilan sehat yang bisa dikonsumsi sehari-hari. Apa saja itu?

1. Cokelat hitam

Cokelat hitam dikemas penuh dengan antioksidan. Ini dapat meningkatkan suasana hati secara alami karena adanya N-acylethanolamine, sekelompok bahan kimia yang menstimulasi otak untuk melepaskan endorfin.

Itulah alasan mengapa Beauty mengalami perasaan euforia setelah mengonsumsi sebatang cokelat hitam.

Selain itu, cokelat hitam meningkatkan sistem kekebalan tubuh, kesehatan jantung dan meningkatkan fungsi kognitif untuk beberapa orang.

Baca Juga: Bisa Bantu Kurangi Stres, Ini 3 Rekomendasi Essential Oil yang Bikin Rileks! Kamu Juga Suka Gak?

Baca Juga: 7 Tindakan Coping Mechanism yang Tak Baik untuk Beauty, Lebih Baik Hindari Ya Biar Gak Tambah Stres!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Shilvia Restu Dwicahyani