Menu

Beauty, Coba Yuk! Ternyata Ini Lho Manfaat Masker Pisang Untuk Wajah...

23 November 2021 10:10 WIB
Beauty, Coba Yuk! Ternyata Ini Lho Manfaat Masker Pisang Untuk Wajah...

Buah Pisang (Pinterest/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Selain mudah ditemui dna mengansung khasiat bagi tubuh, pisang juga ternyata mempunyai banyak khasiat untuk wajah lho, Beauty. Nutrisi yang dikansung pada buah pisang pun bermacam-macam, mulai dari vitamin A, B, C, dan E sampai zinc dan asam amino juga ada!

Selain baik untuk menjaga kesehatan tubuh, pisang juga dapat dimanfaatkan untuk perawatan kecantikan wajah. Apa saja sih manfaatnya? Dan bagaimana ya cara membuat masker pisang dengan mudah di rumah? Simak beberapa tips berikut ini ya, Beauty!

1. Melembabkan kulit kering

Pisang mengandung banyak air dan mineral sehingga cukup efektif untuk menghidrasi kulit agar terasa lebih lembab dan lembut.

Caranya, kamu hanya perlu siapkan masing-masing 1 buah pisang dan kuning telur, lalu tambahkan 1 sendok oatmeal dan madu. Haluskan semua bahan kemudian campur menjadi satu.

Aplikasikan masker ke wajah, diamkan selama 15 menit, lalu bilas dengan air dingin. Lakukan perawatan ini 2 kali seminggu untuk hasil yang optimal ya, Beauty

2. Mencerahkan wajah

Baca Juga: 5 Kreasi Masker Wajah dari Telur yang Memiliki Banyak Manfaat, Mulai dari Kulit Kencang hingga Lembap!

Baca Juga: Modal 4 Bahan Dapur, Cusss Intip Tips Eksfoliasi yang Bisa Bersihkan, Cerahkan, dan Lembutkan Wajah, Cukup di Rumah Saja Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Dewiku.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Dewiku.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza