Menu

Perbedaan Pendapat Itu Wajar! 5 Tips Agar Pernikahan Langgeng dan Bahagia, Harus Dicoba Ya Moms

29 November 2021 21:30 WIB
Perbedaan Pendapat Itu Wajar! 5 Tips Agar Pernikahan Langgeng dan Bahagia, Harus Dicoba Ya Moms

Ilustrasi pasangan yang memutuskan untuk childree. (Freepik/Edited by HerStory)

HerStory, Bekasi —

Pastinya tiap orang menginginkan hubungan pernikahan yang langgeng, harmonis, dan bahagia.

Dengan pernikahan yang bahagia, pasangan bisa saling membagikan perasaan positif dan merasa dihargai satu sama lain.

Jika Anda ingin pernikahan terus bahagia, simak lima tips ini yang dilansir dari Times Of India.

1. Perbedaan pendapat itu wajar

Perbedaan pendapat dalam pernikahan sangat wajar. Meski masing-masing pasangan punya sudut pandang dan pemikiran yang berbeda, jangan sampai perdebatan ini merusak hubungan pernikahan Anda.

Ada cara lain biar pernikahan aman dan langgeng, yaitu hormati dan hargai setiap pendapatnya dan kehadirannya.

2. Gak saling mengubah satu sama lain

Meminta pasangan untuk berubah bisa membuat hubungan retak. Apalagi jika mengubah pasangan yang bisa menghilangkan jati dirinya.

Biar pernikahan terus bahagia, lebih baik hormati sekaligus menerima versi diri masing-masing.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Cherryn Lagustya

Artikel Pilihan