Menu

30 Nama Bayi dari Bahasa Jepang, Unik-unik Banget Moms!

30 Desember 2021 14:45 WIB
30 Nama Bayi dari Bahasa Jepang, Unik-unik Banget Moms!

Ilustrasi spa bayi (Freepik/bearfotos)

HerStory, Jakarta —

Calon orangtua pasti menginginkan yang terbaik untuk anak, bukan? Contohnya seperti nama, pastinya para orangtua akan menyiapkan nama yang terbaik untuk sang buah hati. Selain  mencari yang unik, arti nama buah hati juga harus bagus ya Moms, agar bisa menjadi doa semasa hidupnya.

Nah, berikut HerStory sudah merangkum beberapa pilihan nama bayi dari bahasa Jepang dari beberapa sumber yang bisa kamu jadikan referensi, Kamis (30/12/2021).

1. Adohira: kedamaian 

2. Akiara: seseorang yang cemerlang

3. Akira: fajar yang terang dan bersih

4. Acha: langit

5. Adami: cantik

6. Aiko: lagu tentang cinta, kasih sayang

7. Akina: bunga di musim semi

8. Anka: warna saat fajar

9. Bashira: yang memprediksi datangnya kabar baik, penuh kegembiraan

10. Chiko: janji

11. Chiasa: seribu pagi

12. Chiyo: seribu generasiDai: hebat, orang yang bersinar

13. Danno: diletakkan bersama, berkumpul 

14. Emiko: anak yang tersenyum

15. Eiji: sangat ceria, kekal

16. Erity: dialah yang spesial 

17. Fujita: ladang

18. Fuji: tujuan yang makmur

19. Genki: yang bersemangat

20. Gina: seperti perak, dilahirkan dengan baik

21. Hachi: lebah

22. Haruto: sinar mentari, bersinar dengan terang

23. Hisahito: berbudi luhur, tenang, abadi

24. Hoshiko: bintang

25. Hoshi: bintang

26. Haruki: pohon di musim semi

27. Junko: anak yang taat, murni

28. Kano: air dari Tuhan

29. Koya: cerdas

30. Kei: gairah, bijaksana, memberkati 

Baca Juga: Waspada! Ini 30 Nama Bayi Dilarang dalam Islam Gegara Artinya Buruk, Jangan Sampai Diberikan untuk Si Kecil Ya!

Baca Juga: 30 Nama Bayi Awalan Muhammad 3 Kata yang Indah dan Gagah, Cocok Banget untuk Jagoan Kecilmu!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.