Menu

5 Manfaat Minum Air Hangat Saat Bangun Tidur, Bisa Lancarkan Sirkulasi Darah Lho!

24 Mei 2022 06:45 WIB
5 Manfaat Minum Air Hangat Saat Bangun Tidur, Bisa Lancarkan Sirkulasi Darah Lho!

Ilustrasi minum air putih. (Freepik/Azerbaijan_stockers)

HerStory, Jakarta —

Saat bangun tidur di pagi hari, ada baiknya kamu rutin mengonsumsi air hangat. Rupanya, minum air hangat saat perut kosong menyimpan banyak manfaat untuk tubuh.

Lantas, apa saja manfaat rutin minum air hangat di pagi hari saat perut kosong?

Melansir dari berbagai sumber (24/5/2022), berikut ini beberapa manfaat yang bisa kamu dapatkan jika rutin minum air hangat. Simak baik-baik, ya!

Melancarkan sirkulasi darah

Air hangat memiliki kemampuan untuk menyembuhkan otot perut dan memberikan bantuan langsung dari kejang dan kram. Air hangat juga dapat meningkatkan sirkulasi darah.

Melancarkan pencernaan

Rutin minum air hangat dapat membantu melancarkan sistem pencernaan. Menurut sebuah penelitian, minum air hangat dapat meningkatkan pergerakan usus.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.