Menu

Tips Bersihkan Area Intim Wanita Biar Disayang Suami, Mulai dari Bawah Lalu...

20 Juni 2022 17:05 WIB
Tips Bersihkan Area Intim Wanita Biar Disayang Suami, Mulai dari Bawah Lalu...

Ilustrasi organ reproduksi wanita. (Unsplash/Dainis Graveris)

HerStory, Jakarta —

Menjaga kebersihan miss V tak hanya menghindarkan kaum hawa dari risiko iritasi atau infeksi menular seksual. Organ intim yang terjaga kebersihannya juga dapat menciptakan keharmonisan bersama pasangan. Kok bisa, ya?

Menurut psikolog klinis dewasa dari Tiga Generasi, Tiara Puspita, M.Psi, dengan menjaga kebersihan organ intim, maka perempuan cenderung lebih percaya diri dan nyaman saat beraktivitas. Pada gilirannya rasa percaya diri ini membuat hubungan bersama pasangan lebih intim dan harmonis.

"Kalau kita bersih, maka mood akan baik dan lebih nyaman saat melakukan aktivitas apapun. Nah, hal ini juga mempengaruhi aktivitas dan hubungan dengan orang sekitar, terutama suami," ujar Tiara, diansir dari Suara.com, Senin (20/6/2022).

Nah, kira-kira bagaimana si menjaga kebersihan miss V biar makin di sayang suami? Merpat Moms!

Kenakan Bahan Katun

Selama musim hujan, Moms tidak disarankan mengenakan pakaian dalam sintetis karena dapat menyebabkan kelembapan dan iritasi. Sebagai gantinya gunakan bahan katun yang lebih lembut, aman dan nyaman di kulit.

Selain itu, kain katun juga dapat mencegah munculnya infeksi serta membantu sirkulasi udara dan menyerap kelembaban dengan cepat.

Baca Juga: Waspada! Sederhana tapi Bahaya, Ini 5 Hal yang Gak Boleh Dilakukan ke Vagina, Dampaknya Serem Banget Moms!

Baca Juga: Waspada! Waxing Miss V Sampai Gundul Lagi jadi Tren Manjakan Suami, Dosa Gak Sih Menurut Islam?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan