Menu

25 Nama Bayi Perempuan Islami Penuh Inspirasi, Cantik-cantik Banget Deh!

08 Juli 2022 07:55 WIB
25 Nama Bayi Perempuan Islami Penuh Inspirasi, Cantik-cantik Banget Deh!

Ilustrasi bayi tertawa. (Unsplash/Yuri Tasso)

HerStory, Jakarta —

Pemilihan nama adalah bagian paling krusial dalam menyambut kelahiran si kecil. Biasanya, banyak orang mendapatkan referensi nama sang anak dari hal yang identik dengan keluarga mereka biasanya dari suku, agama, dan lain-lain.

Moms yang masih bingung untuk cari nama si kecil? Jangan khawatir! Berikut HerStory rangkum beberapa pilihan nama bayi perempuan islami yang sangat menginspirasi, Jumat (8/7/2022). Yuk simak ulasannya!

1. Aaisha yang berarti hidup

2. Aala yang berarti hadiah

3. Aaliya yang berarti luar biasa

4. Aaqilah yang berarti bijaksana, cerdas

5. Adeela yang berarti jujur

6. Adeeva yang berarti lembut

7. Afya yang berarti semangat

8. Afza yang berarti paling bagus

9. Aina yang berarti wanita bermata indah

10. Aisyah yang berarti beruntung

11. Elia yang berarti indah

12. Eliza yang berarti unik.

13. Farah yang berarti kebahagiaan

14. Faridaa yang berarti unik

15. Fathiyya yang berarti orang yang membimbing orang lain

16. Fawziyya yang berarti pemenang

17. Hafiza yang berarti terlindung

18. Hameda yang berarti bersyukur

19. Haneen yang berarti cinta yang kuat

20. Haniyya yang berarti bahagia

21. Jehaan yang berarti pikiran kreatif

22. Khaira yang berarti bagus

23. Nabila yang berarti bangsawan

24. Nada yang berarti kemurahan hati.

25. Hanaa yang berarti kebahagiaan

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Kekinian Bermakna Mutiara Indah, Tertarik Jadikan Referensi Gak Moms?

Baca Juga: Unik dan Jarang Dipakai, Ini 30 Referensi Nama Bayi Perempuan Bahasa Sansekerta Penuh Makna, Simak Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.