Menu

Resep Ayam Tepung, Super Praktis, Irit Biaya untuk Anak Kosan

29 September 2022 17:50 WIB
Resep Ayam Tepung, Super Praktis, Irit Biaya untuk Anak Kosan

Ayam Tepung (Sumber/Cookpad.com)

HerStory, Jakarta —

Ada banyak resep olahan ayam yang mudah dan enggak perlu banyak bahan. Salah satunya ayam tepung, menu ini sangat rekomendasi untuk kamu yang lagi di akhir bulan tapi ingin makan enak. Cuma 5 bahannya aja, begini cara buatnya!

Simak resep ayam tepung selengkapnya di bawah ini dari Cookpad.com.

Ayam Tepung

Bahan-bahan:

  • 1/2 ekor ayam
  • 20 sendok tepung terigu
  • 1/2 sendok makan garam
  • 1 gelas air mineral
  • 1/4 penyedap rasa

Cara membuat:

  1. Siapkan ayam yang sudah di potong dan di cuci bersih. siapkan tepung terigu yang sudah di beri penyedap rasa. dan juga siap kan air mineral secukupnya.
  2. Campurkan ayam ke dalam tepung kemudian celupkan ke dalam air. ulangi sampai 3 kali, hilngga ayam benar-benar terselimuti tepung. Kemudian panaskan minyak. Kemudian goreng ayam sampai terendam minyak. Kemudian biarkan sampai ayam berubah warna menjadi kecoklatan.
  3. Ayam sudah matang dan siap untuk di sajikan.

Moms untuk mencari berbagai resep makanan, minuman atau menu MPASI di HerStory sudah banyak referensi untuk moms di rumah. Selamat mencoba ya moms!

Baca Juga: Paling Enak Disantap Tengah Malam, Ini Aneka Resep Masakan Simple untuk Pelarian Darurat Kelaparan! Cuss Langsung Sikat!

Baca Juga: Bosan Makan Daging Terus saat Lebaran? Cusss Intip Tumis Kangkung Telur Puyuh, Sederhana Tapi Maknyus Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan