Berhubungan Intim (Freepik.com/cookie_studio)
Bagi beberapa orang hubungan seksual adalah hal penting yang mana harus penuh kebahagian dan gairah yang tinggi. Demi mencapai kepuasan itu, mereka tentunya memiliki kemampuan atau skill seks yang luar biasa.
Dilihat berdasarkan zodiaknya, ada beberapa orang yang suka permainan liar yang memacu adrenalin. Mereka mampu memberikan pengalaman tak terlupakan kepada pasangan saat berhubungan seks.
Kira-kira siapa saja zodiak yang jago soal urusan ranjang tersebut? Yuk, simak selengkapnya dalam artikel yang sudah Herstory rangkum berikut ini, Moms!
Taurus dikenal sebagai sosok yang emosional. Sifatnya tersebut juga terkadang terbawa dalam kehidupan seksual mereka dengan pasangan.
Dengan persetujuan pasangan, ia cenderung suka mecoba seks ‘kasar’ yang menantang. Taurus akan melakukan dengan penuh kehati-hatian supaya mendapatkan kepuasan bersama.
Aries adalah tipe orang yang dinamis, termasuk dalam hal kepuasan saat bercinta. Mereka suka bereksperimen dan mencari gaya baru untuk mencapai kepuasan.
Aries juga bersikap mendominasi dan enggak akan membiarkan dirinya kalah dalam hal memuaskan pasangan.
Scorpio terkenal sangat romantis dan sensual. Mereka memiliki standar tinggi dan hanya akan lebih suka berhubungan intim dengan orang tertentu.
Jika mereka menjalin hubungan, mereka akan memuji pasangannya di tempat tidur. Scorpio bisa menjadi salah satu orang terbaik untuk berhubungan seks.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.