Menu

30 Nama Bayi Perempuan Islami Bermakna Anugerah Terindah dan Dihormati, MasyaAllah Adem Banget Moms!

16 November 2022 10:50 WIB
30 Nama Bayi Perempuan Islami Bermakna Anugerah Terindah dan Dihormati, MasyaAllah Adem Banget Moms!

Ilustrasi bayi tertawa. (Unsplash/Yuri Tasso)

HerStory, Jakarta —

Memberikan nama yang unik untuk sang buah hati adalah keinginan orangtua. Bahkan beberapa orangtua menamai anak mereka dengan nama yang unik agar sang bayi terdengar berbeda dari yang lainnya namun masih memiliki makna yang indah.

Penasaran gak, apa saja sih nama bayi perempuan Islami yang unik dan masih jarang sekali dipakai? Yuk simak ulasan ini Moms!

1. Aali: yang mulia, tinggi kedudukannya

2. Aaliya: yang mulia, tinggi kedudukannya

3. Aamilah:  yang melakukan (perkara yang betul)

4. Aamily: yang melakukan (perkara yang betul)

5. Aariz: yang dihormati

6. Aatik: pemurah, Yang murni

7. Ahidah: janji

8. Baahi: termegah, terhebat

9. Bahi: indah

10. Bahia: manis

11. Bahiah: gemilang, berseri

12. Bahij: yang indah menawan, penggembira

13: Bahijah: bahagia, gembira, kesenangan, keindahan

14. Bahirah: cantik, berseri, elok, indah

15. Bahithah: pencari

16. Danishara: wanita yang selalu belajar

17. Darejani: unik

18. Deema: hujan

19. Dayanna: wanita yang memiliki sifat ketuhanan

20. Minsa: kedamaian

21. Hurrem: wanita yang bahagia atau wanita yang mekar seperti bunga

22. Anamta: wanita yang diberkahi

23. Haneen: wanita yang dicintai

24. Airah: wanita yang dihormati

25. Maliha: wanita dengan wajah cerah, cantik, dan pandai berbicara

26. Sabiya: wanita yang berpikiran cemerlang.

27. Inara: cahaya

28. Maisha: wanita yang cantik

29. Dzamira: wanita yang berakhlak baik

30. Gabiba: madu

31. Haiqa: kebenaran

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Kekinian Bermakna Mutiara Indah, Tertarik Jadikan Referensi Gak Moms?

Baca Juga: Unik dan Jarang Dipakai, Ini 30 Referensi Nama Bayi Perempuan Bahasa Sansekerta Penuh Makna, Simak Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.