Daging sapi Australia. (Riana/HerStory)
Penderita maag harus pintar dalam memilih makanan yang dikonsumsinya. Pasalnya, penderita penyakit ini mengalami gangguan lambung sehingga gak semua makanan cocok untuk dikonsumsi.
Kendati demikian, bukan berarti kamu gak bisa mengonsumsi makanan yang sedap, kok. Apa lagi di momen spesial seperti Idul Adha nanti tentu saja bersantap menu spesial merupakan hal yang gak boleh dilewatkan.
Salah satu menu spesial saat Idul Adha adalah daging sapi. Ada beberapa cara yang dapat Moms lakukan agar daging sapi tersebut aman dikonsumsi penderita maag.
Cara pengelolahan ini akan membuat daging lebih mudah dicerna sehingga lambung gak perlu bekerja keras. Dengan begitu, asam lambung gak akan naik dan penyakit maag gak kambuh.
Berikut cara mengolah daging sehingga aman untuk penderita maag:
Nah, itu dia cara mengolah daging agar aman dikonsumsi tanpa menyebabkan gangguan lambung. Semoga bermanfaat, ya, Moms.