Menu

Bantah Tudingan Bangkrut Usai Tinggal di Rutan, Berikut 5 Bisnis Milik Nikita Mirzani

18 November 2022 19:40 WIB
Bantah Tudingan Bangkrut Usai Tinggal di Rutan, Berikut 5 Bisnis Milik Nikita Mirzani

Nikita Mirzani (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)

4. Channel Youtube

Bisnis yang saat ini Nikita jalankan ialah kanal Youtube ‘Crazy Nikmir Real’ yang sudah memiliki 5 juta subscribers. Berdasarkan Social Blade pada Selasa (15/11/2022), kisaran penghasilan yang bisa dirinya dapatkan mampu mencapai USD31.000 atau setara dengan Rp482 juta per bulan. Bahkan, penghasilan dirinya mampu menembus USD371.000 atau sekitar Rp5 miliar per tahun.

5. Bisnis Properti dan Batubara

Bisnis Nikita Mirzani yang tak kalah menghasilkan banyak uang ada di sektor properti dan batubara, pasalnya ia telah memiliki aset properti dengan nama Naira Residence yang membuat dirinya memiliki harta melimpah.

tak hanya properti saja, bisnis batubara yang dimiliki Nikita juga sangat menjanjikan, maka dari itu sudah tak heran jika Nikita memiliki total kekayaan lebih dari Rp1,3 triliun.

Baca Juga: Lolly Cuma Bisa Telan Ludah! Gaji Bersih Jadi ART Nikita Mirzani Terkuak, Sampai Skincare Sudah Disediakan!

Baca Juga: Rahasia Gelap Akhirnya Terkuak, Nikita Mirzani Bongkar Chat dari Rizky Irmansyah Usai Ngaku Dianiaya, Gimana Klarifikasi Sang Nyai?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: