Menu

Wajah Mudah Berkeringat? Berini Tips Pakai Makeup Biar Tak Cepat Luntur

16 November 2020 19:55 WIB
Wajah Mudah Berkeringat? Berini Tips Pakai Makeup Biar Tak Cepat Luntur

Ilustrasi wanita menggunakan makeup. (Unsplash/Radu Florin)

3. Hindari aktivitas yang membuatmu berkeringat

Supaya riasanmu tak luntur karena keringat, sebisa mungkin hindari aktivitas yang membuatmu mudah berkeringat. Hindari memakai pakaian yang terlalu tebal dan pakai payung atau topi untuk mengurangi paparan sinar matahari pada kulit.

4. Bersihkan dulu wajah sebelum touch-up

Jaga selalu kebersihan wajah. Selalu bawa tisu wajah ke mana pun kamu pergi. Saat menyeka keringat, tepuk-tepuk pelan kulit dan jangan menggosok kulit karena bisa merusak riasan. Jika kamu memang harus memperbaiki riasan, ingat bersihkan dulu wajah. Namun, jangan terlalu sering mencuci muka karena bisa membuat kulit rentan kering.

Baca Juga: Rekomendasi Produk DAZZLE ME untuk Soft Playful Makeup ala Marcelia Yang, Dijamin Deh Bikin Tampilan Kamu jadi Ceria dan Menarik!

Baca Juga: Kualitas Oke tapi Harga Terjangkau, Ini 3 Rekomendasi Lip Vinyl yang Tahan Lama dan Gak Kalah dari Merk Ternama! Mau Coba?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: