Menu

Musim Hujan, Waspada Masuk Angin Moms! Ini 3 Rekomendasi Obat untuk Mengatasinya, Tersedia di Apotek

22 November 2022 16:45 WIB
Musim Hujan, Waspada Masuk Angin Moms! Ini 3 Rekomendasi Obat untuk Mengatasinya, Tersedia di Apotek

ilustrasi masuk angin (Doktersehat/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Beberapa wilayah di Indonesia kerap diguyur hujan. Biasanya, banyak orang akan mengeluh masuk angin ketika musim hujan seperti sekarang ini. Meski terdengan hal biasa, sebaiknya jangan sepelekan masuk angin ya!

Ini karena masuk angin bisa membuat kesehatan memburuk dan lepih parahanya mengancam jiwa. Nah, berikut ini beberapa rekomendasi obat masuk angin, seperti dilansir dari laman Hello Sehat.

1. Paracetamol

Paracetamol atau acetaminophen adalah obat pereda nyeri yang bisa membantu meredakan masuk angin. Obat ini biasanya digunakan untuk mengobati berbagai nyeri ringan, demam, serta pilek dan flu.

2. Ibuprofen

Ibuprofen termasuk salah satu obat penghilang rasa sakit yang juga banyak ditemukan di pasaran tanpa resep dokter, Moms.Obat ini juga bisa diminum oleh ibu hamil, ibu menyusui, dan bayi asal disesuaikan dengan resep yang diberikan dokter.

Baca Juga: Gak Perlu Repot Beli Obat Apotek Kok! Ini 7 Cara Alami dan Efektif Atasi Ambeien, Nomor 1 Sering Dilupakan!

Baca Juga: Jangan Buru-buru Beli Obat di Apotek Moms! Ini 7 Cara Alami Hempas Sakit Kepala dengan Mudah, Wajib Banget Kamu Ketahui!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan