Menu

Jangan Digaruk! 5 Cara Ini Dapat Mengatasi Perut Gatal saat Hamil

18 November 2020 11:00 WIB
Jangan Digaruk! 5 Cara Ini Dapat Mengatasi Perut Gatal saat Hamil

Ibu Hamil. (Unsplash/freestocks.org)

Gunakan Moisturizer

Beberapa wanita menyukai mentega kelapa, lainnya menyukai minyak lidah buaya atau vitamin E. Apapun yang Moms pilih, pastikan bebas dari pewarna, wangi, dan bahan kimia yang enggak perlu. Oleskan lotion secara bebas beberapa kali sehari. Menggosok perut dengan lotion yang lembab rasanya bukan hanya enak, tetapi juga akan membantu mencegah rasa gatal.

Krim anti gatal

Coba oleskan lapisan tipis dari krim anti gatal favoritmu secara rata di perut.

Humidifier

Udara kering enggak hanya buruk bagi perut gatal ibu hamil, tetapi juga rambut, dan lainnya. Humidifier, alat pelembab udara yang bekerja dengan cara menyemprotkan uap air ke udara adalah alat yang bagus untuk dimiliki saat bayimu lahir.

Baca Juga: Bukan Cuma Gigitan Serangga, Ini Lho 15 Penyebab Bintik Merah pada Kulit, Benarkah Tanda Penyakit Bahaya Beauty?

Baca Juga: Ada di Apotek, Ini Lho 3 Rekomendasi Gatal untuk Kulit, Cusss Beli Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: