Bambang Trihatmodjo dan Mayangsari (Instagram/Edited by HerStory)
Akhirnya, Mayangsari pun menguak semuanya di kanal YouTube Mayangsari Official pada tahu 2020 lalu.
"Keke ini bertemen sama saya ini udah lama,” ungkap Mayangsari.
“Dari zaman kita belum married (menikah) ya?” sahut Cut Keke.
“Aku belum married,” timpal, dikutip dari Sosok.ID pada Senin (28/11/2022).
Cut Keke pun kala itu mengaku bahwa dirinya memang tak tahu pasti kapan pernikahan terjadi karena hubungannya dengan Bambang sangat tertutup.
“Udah, tapi mungkin gue nggak ngaku aja,” balas Mayangsari sembari tertawa.
“Jadi aku belum, tapi kamu udah,” timpal Cut Keke meyakinkan jawabannya.
Di sisi lain, Mayangsari pernah mengaku di kanal YouTube Maia ALELDUL TV bahwa dirinya sudah menjalin hubungan asmara dengan Bambang sejak tahun 1997.
Ia bahkan mengaku bahwa pernikahannya baru sah secara hukum setelah 11 tahun menjadi suami istri.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.
Share Artikel: