Menu

30 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Islami yang Masih Jarang Ditemui, Bak Keturunan Raja Arab Moms!

13 Desember 2022 08:30 WIB
30 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Islami yang Masih Jarang Ditemui, Bak Keturunan Raja Arab Moms!

Ilustrasi bayi sedang tertidur. (Unsplash/Nyana Stoica)

16. Ibni Humam: Anak laki-laki yang pemberani lagi tinggi cita-citanya.

17. Insyirah Munawwar: Pria yang memiliki pancaran cahaya kebahagiaan.

18. Jaiz Mahbubuddin: Pria yang diridai (diperbolehkan) dan disukai agama.

19. Jalaluddin Wafi: Pria yang menjadi keagungan agama yang menyempurnakan.

20. Kamal Salar Nugraha: Anak laki-laki yang dianugerahi untuk menjadi seorang pemimpin dengan memiliki kebaikan sempurna.

21. Lafifuddin Mu'tasham: Pria yang punya kehalusan agama dan terjaga dari dosa.

22. Lamya Najmuddin: Pria yang bagai berkilauan bintang dalam agama.

23. Layyin Fakhruddin Fashih: Pria yang halus dan fasih bercakap menjadi keindahan agama

24. Liham Syubbanul Yaum: Anak lelaki yang memiliki banyak harapan di masa muda.

25. Lutfi Khawas: Orang yang lembut dan beramal dengan ikhlas.

26. Mahmud Husain Zahidi: Sosok yang terpuji, takwa, dan baik di dunia.

27. Malik Fawwaz: pemimpin atau penguasa yang dikelilingi oleh kebahagiaan dan keberuntungan

28. Mohammad Zidan Aiman Naza: lelaki terpuji yang selalu mengampuni dan bermanfaat seperti buah kelapa.

29. Naqib Ibni Humam: Anak laki-laki pemberani tinggi cita-citanya dan pantas menjadi pemimpin

30. Nashih Musthafa: Pria terpilih yang selalu setia.

Baca Juga: Berbau Korea, Ini 20 Ide Nama Bayi Laki-laki dari Member Day6 yang Gagah Banget! Moms Mau Sontek?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan