Syahrini dan Reino Barack
Dalam unggahan tersebut, Syahrini terlihat mengenakan coat serta kupluk berwarna putih dari brand Prada.
Tak lupa dipadu dengan baju neck turtle berwarna hitam. Namun ada salah satu netizen yang menduga jika Incess tidak mengenakan kerudung kala itu dan hanya menutup kepala dengan kupluk.
"Kayak ada yang nongol2 item, rambut bukan sih nee?" komentar salah seorang netizen.
Di foto tersebut terlihat ada sesuatu berwarna hitam dekat kuping biduan kondang tersebut namun belum dapat dipastikan rambut atau bukan.
Sementara Syahrini dan Reino Barack belum memberikan tanggapan tentang hal tersebut dan masih asyik berlibur di London.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.