Menu

Merasa Kehilangan Mak Nyak, Maudy Koesnadi Sampaikan Salam Perpisahan hingga Minta Maaf Gegara...

22 Desember 2022 20:10 WIB
Merasa Kehilangan Mak Nyak, Maudy Koesnadi Sampaikan Salam Perpisahan hingga Minta Maaf Gegara...

Maudy Koesnadi (Instagram/@maudykoesnadi)

Tak hanya itu, Maudy Koesnadi juga menyampaikan permohonan maafnya, lantaran ia tak bisa ikut melepas dan mengantar Mak Nyak ke pusaran terakhirnya.

"Maafin, Zaenab (karakter Maudy Koesnadi di serial 'Si Doel Anak Sekolahan) ga bisa ikut melepas dan nganter Nyak," ungkapnya.

Sebagai informasi, Aminah Cendrakasih alias Mak Nyak dikabarkan meninggal dunia pada 21 Desember 2022 sekitar pukul 20.00 WIB dan diketahui menutup usia yang ke 84 tahun.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan