Menu

6 Penyebab Merasa Mual Setelah Bercinta, Tanda-tanda Hamil?

22 Desember 2022 21:50 WIB
6 Penyebab Merasa Mual Setelah Bercinta, Tanda-tanda Hamil?

Ilustrasi mual. (Healthline/Edited by Herstory)

Endometriosis

Seseorang yang mual setelah berhubungan seks dapat dipicu oleh endometriosis. Kondisi ini diakibatkan adanya jaringan mirip dengan lapisan rahim yang tumbuh di luar rahim seperti perut, panggul, dan dada.

Jaringan tersebut dapat menyebabkan rasa sakit seperti kram perut, pendarahan, hingga mual. Anda bisa meminum obat pereda nyeri setidaknya satu jam sebelum berhubungan seks.

Alergi

Orang yang alergi terhadap air mani juga mungkin mengalami mual. Selain itu, ada beberapa kondisi reaksi alergi yang lain seperti sesak napas, pembengkakan organ intim, kulit gatal, kelelahan, dan mual. Dianjurkan menggunakan kondom sebelum berhubungan seks untuk mengurangi dampak alergi.

Baca Juga: Bikin Hubungan Ranjang Makin Segar, Ini Tips Bercinta Anti Capek dan Dongkrak Gairah Pasutri, Mau Coba?

Baca Juga: Grasak-grusuk tapi Nikmat! Ini 5 Manfaat Bercinta Pagi Hari Sebelum Beraktivitas, Kamu Mau Coba Gak Moms?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan