Menu

Mestruasi Auto Lancar, Dr. Zaidul Akbar Kasih Resep Agar Tamu Bulanan Gak 'Macet' Lagi Moms! Catat Ya!

23 Desember 2022 11:30 WIB
Mestruasi Auto Lancar, Dr. Zaidul Akbar Kasih Resep Agar Tamu Bulanan Gak 'Macet' Lagi Moms! Catat Ya!

Ilustrasi menstruasi tak teratur. (Freepik/ViDIstudio)

HerStory, Jakarta —

Beberapa wanita mungkin memiliki masalah dengan siklus menstruasinya dan menyebabkan proses alami itu tersendat dan gak lancar tiap bulannya.

Gak perlu khawatir, kini dr. Zaidul Akbar membeberkan resep alami untuk kamu yang memiliki gangguan mestruasi yang tentunya sangat mudah dibuat di rumah!

Adapun bahan herbal itu hanya terdiri dari jahe dan sereh yang ditunjuk, lalu menggunakan air panas sebelum akhirnya diminum.

"Yang lagi masalah menstruasi, yang lagi kabarnya lagi naik meningkat kasusnya. Bisa konsumsi ramuan ini ya," ujar dr. Zaidul pencetus Jurus Sehat Rasulullah (JSR) di Instagram pribadinya, dikutip pada Jumat (23/12/2022).

"Kunyit digeprek, sereh digeprek, kasih air panas lalu minum," sambung dr. Zaidul.

Sementara itu mengutip Hello Sehat, kunyit mengandung kurkumin kunyit yang punya efek seperti pereda nyeri alami atau analgesik, yang bekerja dengan melemaskan kontraksi rahim penyebab perut kram.

Baca Juga: Mulai dari Masalah Mens hingga Infertilitas, PLans IVFair Hadir Jadi Solusi Terbaik untuk Wanita Indonesia!

Baca Juga: Wajib Coba! Agar Berat Badan Cepat Turun, Ini 5 Bahan Alami untuk Bersihkan Usus Kotor! Tertarik Gak Beauty?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan