Menu

Mengenal 4 Sifat Jelek Zodiak Cancer yang Terkenal Moody dan Emosional, Bisa Mendadak Nangis Gegara Hal Kecil

27 Desember 2022 13:35 WIB
Mengenal 4 Sifat Jelek Zodiak Cancer yang Terkenal Moody dan Emosional, Bisa Mendadak Nangis Gegara Hal Kecil

Ilustrasi wanita sedih (Unsplash/Abigail Keenan)

3. Manja dan moody

Gak cuma punya emosi yang gak stabil, Cancer juga memiliki suasana hati atau mood yang gak bisa ditebak. Belum lagi dirinya sangat manja sehingga apapun yang diinginkannya harus segera dipenuhi.

Ia sangat harus akan kasih sayang sehingga kerap mencari perhatian dengan cara manja namun moody. Banyak orang yang kebingungan dalam menghadapi sifat Cancer yang seperti ini.

4. Suka memendam perasaan

Di saat dirinya punay emosi yang gak stabil, ia malah memilih untuk menyembunyikan perasaannya. Gak jarang Cancer menarik diri dari banyak orang karena terlalu banyak memendam rasa.

Cancer memilih untuk menangis seorang diri daripada menceritakan apa yang sebenarnya ia rasakan. Hal ini terjadi karena ia sulit diajak berkomunikasi dan selalu menghindari masalah alih-alih menyelesaikannya.

Itu dia beberapa sifat buruk Cancer, Beauty. Bagaimana menurutmu?

Baca Juga: Gak Bisa Bertindak dengan Baik, Ini 3 Zodiak Pengacau Suasana! Ada Kamu Salah Satunya?

Baca Juga: Pesonanya Gak Perlu Diragukan! Ini 3 Zodiak Penuh Daya Tarik, Bikin Banyak Orang Mabuk Cinta!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan