Menu

Waduh, Berhubungan Intim Terlalu Kasar Bisa Bikin Miss V Jadi Bau, Kok Bisa Ya?

02 Januari 2023 14:00 WIB
Waduh, Berhubungan Intim Terlalu Kasar Bisa Bikin Miss V Jadi Bau, Kok Bisa Ya?

Ilustrasi organ reproduksi wanita. (Unsplash/Lana Abie)

HerStory, Jakarta —

Bagi pasangan suami istri, berhubungan intim penting untuk dilakukan. Dengan rutin berhubungan intim, kamu dan pasangan bisa semakin dekat dan hangat.

Namun, ternyata berhubungan intim yang terlalu kasar bisa menyebabkan bau enggak sedap pada miss V wanita. Kamu sudah tahu belum, Moms?

Melansir dari berbagai sumber (2/1/2023), melakukan hubungan intim yang terlalu kasar dapat membuat vagina jadi bau enggak sedap. Robekan pada vagina dapat menyebabkan bau yang disebabkan oleh peradangan.

Untuk menjaga kesehatan dan kebersihan area organ kewanitaan, kamu perlu memerhatikan berbagai hal. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!

Jangan bersihkan vagina dengan sabun mandi

Ahli mengatakan bahwa penggunaan sabun mandi dapat memicu pertumbuhan bakteri pada vagina, sehingga menyebabkan iritasi. Vagina juga bisa mengeluarkan bau enggak sedap.

Kandungan yang terdapat dalam sabun mandi enggak cocok digunakan untuk vagina. Makanya, membesihkannya dengan bahan kimia akan merugikanmu.

Baca Juga: Mengenal Istilah Frustasi Seksual, Kondisi Saat Seseorang Tak Bisa Memuaskan Gairahnya, Moms Sudah Tahu Belum?

Baca Juga: Makin Enak dan Bergairah, Ini 4 Faktor yang Wajib Diwaspadai Gegara Bikin Miss V Sakit saat Hubungan Intim! Moms Sudah Tahu?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan