Menu

Gak Semua Sehat, Ini 5 Sayuran yang Wajib Dihindari Penderita Asam Urat, Bisa Gawat Kalau Masih Bandel!

10 Januari 2023 13:25 WIB
Gak Semua Sehat, Ini 5 Sayuran yang Wajib Dihindari Penderita Asam Urat, Bisa Gawat Kalau Masih Bandel!

Ilustrasi seorang wanita mengalami asam urat. (Pinterest/Freepik)

1. Buncis

Buncis menjadi salah satu sayuran yang perlu dihindari oleh penderita asam urat. Pasalnya, buncis dikenal mengandung tinggi fruktosa yang bisa menjadi pemicu asam urat.

2. Jamur

Jamur juga perlu dihindari oleh penderita asam urat karena memiliki kandungan purin yang cukup tinggi dalam setiap porsinya.

3. Kembang kol

Kembang kol biasanya menjadi pelengkap dalam setiap hidangan, tapi sayuran ini harus dihindari oleh penderita asam urat karena mengandung 23 gram purin di setiap 100 gramnya.

4. Bayam

Bayam memang memiliki banyak kandungan gizi, seperti vitamin C, flavonoid, zat besi, beta karoten, dan luteins.

Namun, penderita asam urat harus menghindari konsumsi bayam karena kandungan purinnya tinggi. Dalam setiap 100 gram terkandung sekitar 57 gram purin.

5. Melinjo

Penderita asam urat juga harus menghindari konsumsi melinjo. Melinjo memiliki kandungaan purin tinggi yang berbahaya untuk penderita asam urat.

Nah, itulah beberapa sayuran yang harus dihindari penderita asam urat. Jangan bandel, ya!

Baca Juga: 8 Pantangan Makanan Sahur dan Berbuka bagi Penderita Asam Urat, Bukan Cuma Jeroan!

Baca Juga: Dokter Spesialis Penyakit Ungkap 4 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat saat Puasa, Jangan Mengandung Purin!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan